Rabu, 24 November 2010

Daftar Nama Naga dari Seluruh Dunia - 2

N - Z




Ness, dari legenda Loch Ness di Inggris.


Nidhogg/Nidhoggr, penggigit yang menakutkan.


Nithhogr, pelahap kematian dari Norwegia.


Norbert, bayi naga milik Hagrid dalam Harry Potter oleh J.K. Rowling.


Quetzalcoatl, mahluk mirip naga dari mitologi suku Aztec.


Scatha, dalam Middle-earth oleh J.R.R. Tolkien.


Scylla, nymph yang dirubah menjadi naga oleh Circe, dari Yunani.


Shen Lung, simbol keberuntungan dari China.


Sirrush, simbol kekacauan dari Babilonia.


Smaug, dalam The Hobbit oleh J.R.R. Tolkien.


Smerg, naga iblis dalam The Neverending Story oleh Michael Ende.


Smok Wawelski, (naga Wawel) dibunuh oleh seorang pembuat sepatu yang cerdik, dari Prancis.


Stoorworm, menciptakan kegelapan - kepulauan Orkney, dari legenda bangsa Celtic.


Tarasque, dijinakan oleh Saint Martha.


Tiamat, naga dari Babilonia.


Typhon, putra dari Tartarus dan Gaia, dari Yunani.


Uwibami, naga dari Jepang.


Vasuki, melambangkan lautan & samudera, dalam keyakinan Hindu.


Vermithrax, dalam Touchstone Pictures Dragonslayer.


Whiro, simbol iblis & kematian, dari Polinesia.


Xiuhcoatl, ular naga dari bangsa Aztec.


Y Ddraig Goch, naga legendaris dari Inggris.


Yam-nahar, dari negeri Kanaan.


Yofune-Nushi, simbol pengorbanan wanita, dari Jepang.


Zu, simbol kekacauan dari Sumeria

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Twitter Bird Gadget